Gates Foundation CEO: Just 0,5% of World Billionaires’ Wealth Prevents 7 Million Deaths  from the Most Extreme Diseases and Climate Challenge

Gates Foundation CEO: Just 0,5% of World Billionaires’ Wealth Prevents 7 Million Deaths from the Most Extreme Diseases and Climate Challenge

CEO Gates Foundation, Mark Suzman, menyarankan orang-orang terkaya di dunia untuk menyumbangkan lebih banyak kekayaan mereka untuk memerangi kemiskinan, kesenjangan dan penyakit. Tambahan 0,5 persen sumbangan miliarder dapat mencegah 7 juta kematian akibat penyakit paling ekstrim dan tantangan iklim. Peningkatan sumbangan tambahan sebesar 1 miliar dolar Amerika Serikat (AS) dari kelompok terkaya dapat menyelamatkan nyawa […]

Continue Reading

Bagaimana Menerapkan Kerangka Kerja Inner Development Goals untuk Filantropi?

Setiap organisasi saat ini dituntut untuk merefleksikan bagaimana mencapai transformasi. Tidak terkecuali sektor filantropi. Filantropi adalah salah satu sektor yang paling cepat berkembang saat ini di tingkat global. Saat ini, kebutuhan untuk melakukan refleksi dalam sektor ini menjadi agenda utama dalam diskusi filantropi yang biasanya mengacu pada beberapa aspek tantangan seperti tata kelola, struktur organisasi […]

Continue Reading