Gates Foundation Awards 7.5 Million in Maternal Vaccine Grants

Gates Foundation Awards $127.5 Million in Maternal Vaccine Grants

Bill & Melinda Gates Foundation mengumumkan telah menyumbang 127,5 juta dollar Amerika untuk mendukung pengembangan dan aksesibilitas vaksin maternal jenis Group B Streptococcus (GBS) dan Respiratory Syncytial Virus (RSV), yang merupakan dua penyebab utama kematian bayi di negara berpenghasilan rendah. Sumbangan dana 100 juta dollar Amerika akan digunakan untuk mendukung produksi vaksin Pfizer GBS untuk […]

Continue Reading
Potensi Tax Deduction bagi Filantropis Kesehatan

Potensi Tax Deduction bagi Filantropis Kesehatan

Penerapan insentif pajak pada kegiatan filantropi kesehatan telah dilakukan di berbagai negara. Di Australia, adanya insentif pajak memungkinkan para donatur di salah satu rumah sakit keagamaan untuk dapat mengajukan klaim tax deduction apabila memenuhi minimal jumlah donasi tertentu. Di Singapura dan Amerika Serikat, pemerintah menetapkan insentif pajak pada sektor pendidikan yang juga berpengaruh terhadap institusi […]

Continue Reading
Keuangan dalam Organisasi Non Profit

Keuangan dalam Organisasi Non Profit

Organisasi non-profit, salah satunya dalam konteks kepemilikan yayasan, tetap membutuhkan stabilitas sistem keuangan. Dengan adanya pendekatan bisnis, kekuatan finansial yayasan dapat memaksimalkan peran untuk melayani masyarakat. Sejak 1980, terdapat paradigma bahwa organisasi non-profit memiliki mindset for-profit enterprises. Hal ini selayaknya dilakukan agar organisasi non-profit tetap bertahan, karena tak dapat dipungkiri bahwa yayasan pun turut berkecimpung dalam dunia bisnis dan […]

Continue Reading
Filantropi Masa Depan Berorientasi pada Dampak Sosial Berkelanjutan

Filantropi Masa Depan Berorientasi pada Dampak Sosial Berkelanjutan

DENPASAR, – Kegiatan filantropi selama ini diidentikkan dengan memberikan bantuan kepada pihak yang membutuhkan. Namun seiring waktu berjalan, filantropi mulai menemukan relevansinya supaya kegiatan yang dijalankan dapat memberikan dampak jauh lebih besar kepada masyarakat. Hal tersebut diungkapkan oleh CEO Global Tanoto Foundation, J. Satrijo Tanudjojo dalam sesi diskusi “The Future of Social Investments in the Asian […]

Continue Reading
Pentingnya Kekuatan Filantropi untuk Mengatasi Pandemi

Pentingnya Kekuatan Filantropi untuk Mengatasi Pandemi

Jakarta, 30 September 2022 – Menteri Kesehatan Budi G Sadikin menyampaikan presidensi Indonesia dalam presidensi G20 menjadi kesempatan bagi Indonesia untuk mendorong terbentuknya mekanisme pembiayaan yang lebih efektif dalam penanganan pandemi ke depan. Mekanisme ini digagas melalui Financial Intermediary Funds (FIF) untuk meningkatkan respons, pencegahan, persiapan, dan deteksi. Hingga september 2022 setidaknya sebesar US $1.4 […]

Continue Reading

Forum Nasional III Filantropi Kesehatan Pendanaan Kesehatan pada Fase Pemulihan Pandemi COVID-19: Bagaimana Peranan Filantropi?

Pada Tahun 2020 menjadi sejarah baru dunia kesehatan yaitu ketika pandemi COVID-19 merebak, dimana seluruh fasilitas pelayanan kesehatan mendapat dukungan dana dari Kementerian Kesehatan RI untuk penanganan pasien terkonfirmasi positif COVID-19. Pendanaan yang diperlukan untuk kegiatan Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 dibebankan pada (1) APBN, (2) APBD, dan (3) sumber lain yang sah dan tidak […]

Continue Reading
PKMK FK-KMK UGM terima Kunjungan dari Pusat Kebijakan Kesehatan Global dan Teknologi Kesehatan Kemenkes RI

Kunjungan Pusat Kebijakan Kesehatan Global dan Teknologi Kesehatan Kemenkes RI ke PKMK FK-KMK UGM.

PKMK – Yogyakarta. Pada 2 Agustus 2022, Pusat Kebijakan dan Manajemen Kesehatan (PKMK) Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan (FK – KMK) Universitas Gadjah Mada (UGM) menerima kunjungan dari Pusat Kebijakan Kesehatan Global dan teknologi Kesehatan, Badan Kebijakan Pembangunan Kesehatan, Kementerian Kesehatan RI untuk membahas potensi filantropi dalam sektor kesehatan. Peranan donasi filantropi kerap membantu […]

Continue Reading

Türkiye Mostbet bahisçisinin incelemes

Türkiye Mostbet bahisçisinin incelemesi Mostbet TR ile spor bahisleri ᐉ Türkiye’deki Mostbet Bahis Şirketi Content Mostbet TR’ye kayıt için bonuslar Mostbet’te Ücretsiz Döndürme Telefon numarası ile MostBet’te spor bahisleri Mostbet’te Kayıt Süreci Slotlar ve oyunlar Mostbet Bahisçi Avantajları Mostbet Casino Türkiye’ye Giriş Yapın Tenis Türkiye’de Mostbet’te Spor Promosyonları ve Teklifleri Mostbet para yatırma ve çekme […]

Continue Reading
Peran Sosial Media dalam Penggalangan Dana oleh Organisasi Nirlaba

Peran Sosial Media dalam Penggalangan Dana oleh Organisasi Nirlaba

Bergesernya metode penggalangan dana dari manual ke online telah banyak dimanfaatkan oleh sebagian besar organisasi nonprofit atau nirlaba karena lebih efektif, cepat, dan mudah. Global NGO Online Technology Report, 2017 menyatakan bahwa 71% organisasi non-pemerintahan (LSM) menggunakan sosial media sebagai media dalam penggalangan dana. Namun, sedikit yang mengetahui tentang manfaat/kerugiannya, serta strategi optimal dalam memaksimalkan […]

Continue Reading
Definisi Filantropi dan Filantropis

Definisi Filantropi dan Filantropis

Seringkali media dan penelitian akademis mendefinisikan Filantropi secara sempit yaitu sebagai sumbangan tunai kepada organisasi amal. Namun, adanya pandemi atau permasalahan global memberikan kesempatan untuk menyusun kembali konsep Filantropi. Bentuk – bentuk filantropi telah berlangsung dari generasi ke generasi diseluruh dunia. Freeman, 2020 menyatakan bahwa, Filantropi adalah gabungan dari tindakan dan hadian kedermawanan, bertujuan untuk […]

Continue Reading