Praktik Baik Strategi Filantropi Mackenzie Scott

Pengantar Mingguan

Model tradisional hibah khusus proyek dengan jangka waktu terbatas telah menjadi tantangan bagi organisasi yang berusaha menciptakan dampak yang berkelanjutan. Mackenzie Scott, melalui terobosannya dengan memberikan dana sebesar 15 miliar dolar Amerika Serikat (AS) yang berjangka waktu tidak terbatas menjadi angin segar bagi organisasi nirlaba dan paradigma baru untuk pembangunan berkelanjutan.

Salah satu kontribusi paling signifikan dari filantropi Scott adalah pembebasan organisasi nirlaba dari pendanaan khusus proyek. Scott menggunakan pendekatan yang mendorong organisasi nirlaba untuk mempertimbangkan investasi modal demi keberlanjutan keuangan jangka panjang. Daripada hanya bertahan dari proyek ke proyek, organisasi dapat membangun fondasi keuangan yang kuat yang memastikan stabilitas selama masa-masa sulit.

Artikel selengkapnya KLIK DISINI